Tahun 2012 boleh jadi momen yang besar bagi Google. Tahun 2012 ini, mereka meluncurkan berbagai perangkat Nexus dan memperkenalkan Google Project Glass.
Di tahun 2013, Google diyakini akan meluncurkan beberapa produk baru untuk menggantikan produk-produk lamanya. Kira-kira produk atau inovasi baru apa yang akan Google perkenalkan di tahun 2013? Berikut prediksi 5 hal yang akan dilakukan oleh Google di tahun 2013, seperti dikutip dari CNET.